Geografis Desa

Desa Dopang  merupakan salah satu dari 16 Desa di Wilayah Kecamatan Gunungsari Kabupaten Lombok Barat, yang terletak 3 km ke arah Timur dari kota Kecamatan dengan batas-batas wilayah sebagai berikut :

  • Sebelah Utara              : Desa Guntur Macan dan Gelangsar
  • Sebelah Selatan           : Desa Mambalan dan Ranjok
  • Sebelah Timur             : Desa Mambalan dan  Dopang
  • Sebelah Barat              : Desa Tamansari

 

Wilayah Desa Dopang  terdiri dari 5 (lima) dusun dengan 15 Rukun Tetangga (RT) meliputi :

  1. Dusun Ranjok Utara, 5 RT
  2. Dusun Dopang, 4 RT
  3. Dusun Dopang Tengah, 3 RT
  4. Dusun Dopang Utara, 2 RT
  5. Dusun Nyangget Baru. 1 RT
 

 

      1. Gambaran Umum Demografis

 

Tabel 1.3.2.1.

Komposisi Jumlah Penduduk perdusun

 

No.

Umur (Th)

Laki-laki (Jiwa)

Perempuan (Jiwa)

Jumlah (Jiwa)

1

Ranjok Utara

512

578

1.090

2

Dopang Selatan

338

354

692

3

Dopang Tengah

386

398

784

4

Dopang Utara

216

185

401

5

Nyangget Baru

93

113

206

TOTAL

1.545

1.628

3.173

Tabel 1.3.2.2.

Komposisi Jumlah Penduduk Tingkat Pendidikan

 

No.

Pendidikan

Jumlah

1

Usia 15-45 tidak pernah sekolah

243

2

Pernah Sekolah SD Tidak tamat

436

3

Tamat SD/Sederajat

980

4

SLTP/Sederajat

645

5

SLTA/Sederajat

709

6

Diploma 1

9

7

Diploma 2

2

8

Diploma 3

22

9

S1 / Diploma 4

124

10

S2

3

Jumlah

3.173

 

Tabel 1.3.2.3.

Jumlah Penduduk Menurut Mata Pencaharian

 

No.

Jenis Pekerjaan

Jumlah

1

Petani

35

2

Pedagang/Pengusaha

286

3

Buruh Tani

35

4

Buruh Lepas

341

5

Pertukangan

102

 

No.

Jenis Pekerjaan

Jumlah

6

Peternak

60

7

PNS

32

8

Polri

3

9

TNI

1

10

Karyawan Swasta

72

11

Karyawan BUMN

2

12

PRT

16

13

TKI/TKW

16

14

Pengemudi/Tukang Ojek

28

15

Pengrajin

0

16

Pemulung

0

17

Pelajar/Mahasiswa

837

18

Tidak Bekerja

823

19

Belum Bekerja

484

Total

3.173

 

Tabel 1.3.2.4.

Jumlah Penduduk Menurut Agama

 

No.

Agama

Jumlah

1

Islam

3.173

2

Kristen

0

3

Katolik

0

4

Hindu

0

5

Budha

0

6

Konghucu

0

7

Penghayat Kepercayaan

0

8

Lainnya

0

Total

3.173

 

Tabel 1.3.2.5.

Jumlah Penduduk Menurut Etnis

 

No.

Agama

Jumlah

1

Sasak

3.080

2

Arab

24

3

Jawa

19

4

Bima

35

5

Sumbawa

15

Total

3.173